Jadwal Liga Inggris Pekan ke-5 Ada Duel Chelsea Vs Manchester City Man United dan Liverpool Main

TRIBUN-BALI.COM - Update jadwal Liga Inggris pekan ke-5, ada duel Chelsea vs Manchester City.
Pekan ke-5 Liga Inggris akan dimulai hari Sabtu (25 September 2021) hingga Selasa (28 September 2021).
Beberapa laga big match akan tersaji pada pekan ke-5 Liga Inggris 2021.
Dimulai dengan laga Chelsea menjamu Manchester City di Stamford Bridge.
Dilanjutkan dengan Manchester United yang akan menjamu Aston Villa di Old Trafford.
Sedangkan Liverpool akan mengahdapi tim promosi Brentford di Brentford Community Stadium.
Derby London akan tersaji sebagai penutup pekan ini, ketika Arsenal menjamu musuh bebuyutan, Tottenham Hotspur di Emirates Stadium.
• 5 Pemain Ini Dijagokan Jadi Top Skor Liga Inggris 2021/2022, Ada Cristiano Ronaldo & Lukaku
Semua pertandingan Liga Inggris akan disiarkan di Mola TV dan bisa diakses secara streaming.
Jadwal pekan ke-5 Liga Inggris bisa diakses di akhir berita
Liga Inggris pekan ke-5 langsung menyajikan pertandingan big match ketika Manchester City bertandang ke markas Chelsea di Stamford Bridge.
0 Response to "Jadwal Liga Inggris Pekan ke-5 Ada Duel Chelsea Vs Manchester City Man United dan Liverpool Main"
Post a Comment